HUKUM KETERTARIKAN

waktu dan hukum ketertarikan

Hukum ketertarikan adalah segala sesuatu yang anda pikirkandengan sgenap perhatian, energi dan konsentrasi pikiran, baik hal yang positif maupun negatif akan datang dalam kehidupan anda. Ketertarikan terhadap sesuatu akan mempengaruhi kehidupan dari seseorang dan setiap kejadian positif maupun negatif akan mempengaruhi kejadian-kejadian yang lainnya. Jika anda memakai kata-kata dan ungkapan berikut, tanpa kita sadari kita sedang mendiskripsikan bukti-bukti adanya hukum ketertarikan. berikut ini adalah contoh kata-katanya:

  1. Entah dari mana
  2. Nasib Mujur
  3. Kebetulan
  4. Takdir
  5. Karma
  6. Datang begitu saja
  7. Ketepatan
  8. Dasar jodoh
  9. Sudah ditakdirkan
Kata-kata tersebut sering kita gunakan dalam kehidupankita sehari-hari yang berkaitan dengan pengalaman-pengalaman. kita juga akan menemukan cara untuk menerapkan hal-hal yang berkaitan dengan hukum ketertarikan secara sadar. apabila dalam kehidupan kita sehari-hari kita awalnya mendapatkan hal-hal yang positif maka hal-hal tersebut akan mempengaruhi kejadian berikutnya, tetapi apabila kita mendapatkan hal yang negatif maka kita juga akan mendapatkan hal yang negarif pula.
hal ini terkait dengan hukum sebab-akibat.

Sumber:  Losier, Michael J. Law of Attraction, Mengungkap Rahasia Kehidupan. Jakarta: ufuk press

Tidak ada komentar:

Posting Komentar